Jumat, 30 Januari 2015

Cara Mengencangkan Payudara Secara Alami Pasca Menyusui

Tips dan Cara Mengencangkan Payudara Secara Alami Pasca Menyusui. Seorang wanita yang mempunyai anak dan mau menyusuinya merupakan tugas yang sangat mulia. Ibu yang memberikan ASI secara rutin atau memberikan ASI pertama saat bayi lahir dan memberikan kekebalan dan kecerdasan sang anak, tapi ada juga ibu-ibu yang tidak mau atau takut memberikan ASi pada si kecil karena khawatir akan bentuk payudaranya akan menurun dan kendur. Karena itu saya ingin berbagi cara mengencangkan payudara setelah menyusui agar para ibu tidak khawatir jika bentuk payudara menjadi kendur.

Payudara merupakan salah satu bagian tubuh wanita yang sangat penting untuk penampilan dan juga bisa menambah rasa percaya diri kaum hawa, jadi tidak ada salahnya jika wanita mencari cara mengencangkan payudara mereka kembali pasca menyusui anaknya, berikut tips dan cara mengencangkan payudara secara alami yang bisa saya bagikan : 

Mengkonsumsi buah pepaya secara rutin dan teratur :
http://mbahobatpasutri.blogspot.com/2013/09/cara-mengencangkan-payudara-alami-pasca.html
  • Buah pepaya terutama yang masih muda mengandung enzim yang mampu meningkatkan pertumbuhan payudara. Buah pepaya juga banyak mengandung vitamin A dan hormon yang berfungsi untuk mengencangkan seta merangsang hormon produksi wanita seperti estrogen, prolaktin dan progesteron. dan juga berguna untuk mengangkat payudara.Bisa juga dengan membuat jus dari pepaya, cara membuatnya cukup mudah. Seperti membuat jus pada umumnya tinggal memblender buah pepaya dan bisa juga ditambahkan madu, perasan jeruk nipis atau susu kedelai karena kandungan zat phytoestrogen dalam susu kedelai sangat bermanfaat untuk payudara. Kemudian diminum secara teratur pagi dan sore.
Menggunakan masker atau ramuan pengencang payudara dari bahan herbal alami :


Cara mengencangkan payudara dapat juga dilakukakan dengan menggunakan masker/ramuan yang dibuat dari bahan tepung beras (Amylum Oryzae). TTepung beras bermanfaat untuk mengangkat dan mengencangkan payudara serta menghaluskan kulit sekitar payudara sehingga payudara akan menjadi lebih indah dan kencang. Juga berkhasiat mencegah keriput dan penuaan dini. Berikut cara menggunakan masker payudara :
  1. Berbaring dengan posisi tubuh terlentang.
  2. Sebelumnya bersihkan dulu payudara dengan handuk yang dibilas air hangat.
  3. Usapkan handuk ke payudara dengan lembut kemudian keringkan.
  4. Oleskan minyak bulus ke payudara sambil melakukan pemijitan selama 5-10 menit sebelum pemberian masker pada payudara.
  5. Bersihkan kembali payudara dengan handuk hangat dan keringkan.
  6. Kemudian ambil sedikit kapas yang dibasahi untuk menutup puting susu.
  7. Oleskan masker dari tepung beras yang Anda buat tadi dengan mencampurkannya bersama air, dan tunggu sampai masker mengering
  8. Setelah masker mengering bersihkan payudara dengan handuk hangat tadi, kemudian kompres payudara dengan air selama 5 menit lalu bersihkan.
  9. Langkah terakhir memberikan pelembab di payudara.
Untuk dapat berhasil mengencangkan payudara lakukan pemaskeran seminggu sekali selama kurang lebih 3 bulan.

Dengan berolahraga seperti berenang atau push up: 
  • Meskipun payudara bukan terbentuk dari otot hanya lemak, tetapi dengan melakukan olahraga yang dapat melatih otot bagian dada dan perut maka secara otomatis otot yang menyangga bentuk payudara akan mengencang sehingga payudara pun ikut terangkat ke atas. Dan juga jika bagian perut mengecil  bentuk payudara akan tampak lebih besar dan kencang.
Demikian info tentang tips dan cara mengencangkan payudara secara alami pasca menyusui yang bisa saya bagikan, semoga dapat bermanfaat untuk para pembaca. satu tips lagi untuk mempercepat proses mengencangkan payudara dengan menggunakan krim pengencang payudara yang Legal terdaftar di BPOM RI dan tidak mengandung obat kimia seperti ORIS Breast Cream yang terbuat dari bahan herbal alami dan direkomendasikan Boyke Dian Nugraha info lengkap oris klik gambar oris breast cream di samping kanan. atau klik disini